Spemduta – Pemanfaatan media Belajar.id yang dikembangkan oleh Kementrian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) Republik Indonesia memang membawa banyak manfaat untuk dunia pendidikan yang serba teknologi seperti saat ini. Hal itu disampaikan Bachtiar Adi Saputra, S.Pd., M.Pd., saat Desiminasi pemanfaat media Belajar.id kepada guru karyawan SMP Muhammadiyah 2 Taman (Spemduta), Kamis (23/11/2023) pagi. […]